Memuat 43 variasi makanan balita, yang disusun dalam kelompok sarapan pagi, hidangan ikan, daging telur, tahu, tempe, sayuran, dan hidangan selingan. Dengan memiliki 2 buku tentang makanan balita, berarti anda telah memiliki lebih dari 40 variasi resep makanan sehat untuk balita anda. Buku ini juga mengatasi masalah makan pada anak seperti: anak yang susah makan, anak tidak suka makan sayur, tidak suka minum susu, dan lain-lain.
ISBN : 979-655-594-8; 21000594
Kategori:
* Buku Masak/Menu Anak
* n/a
sumber :www.gramedia.com